PULAU NIAS, SURGANYA WISATA BUDAYA DAN SURFING
Selama ini Pulau Nias dikenal sebagai wisata budaya hombo batu atau lompat batu. Budaya hombo batu ini banyak dicari wisatawan lokal maupun mancanegara ketika berkunjung ke pulau yang dalam bahasa setempat disebut Tano Niha atau surga tersembunyi. Pulau Nias terletak di sebelah barat Pulau Sumatera dan termasuk dalam wilayah Provinsi Sumatera Utara. Dibandingkan pulau-pulau lain […]
PULAU NIAS, SURGANYA WISATA BUDAYA DAN SURFING Read More »