POTENSI BESAR INDONESIA

Pertumbuhan ekonomi Indonesia akan mampu melesat tinggi apabila tercipta konektivitas fisik seperti pembangunan infrastruktur yang tengah digalakkan oleh pemerintah, seperti pembangunan jalan dan jembatan, pelabuhan dan kapal laut, serta pengembangan dan pembangunan infrastruktur bandar udara dan angkutan udara. Yang kedua adalah terciptanya konektivitas ekonomi antardaerah dan kelancaran arus barang, jasa dan modal yang didukung oleh […]

POTENSI BESAR INDONESIA Read More »